Update

8/recent/ticker-posts

Polres Sergai Simulasi Sispam Kota Gelar Operasi Mantap Praja Toba 2024




KORANKITA.ONLINE, [Sergai-Sumut] - - Polres Serdang Bedagai (Sergai) menggelar simulasi Sistem Pengamanan Kota (Sispam Kota) dalam rangka Operasi Mantap Praja Toba Tahun 2024 di Lapangan Hijau Polres Sergai, Senin pagi (19/08/24) Pukul 09.00 Wib.

Simulasi ini bertujuan untuk mempersiapkan aparat kepolisian menghadapi situasi pengamanan dalam pemilihan umum dan memastikan kesiapan operasional dalam menjaga keamanan dan ketertiban.

Kegiatan simulasi dipimpin langsung oleh Wakil Kepala Polres Sergai, Kompol Elisa Sibuea, S. Sos, didampingi oleh Kabag Ops Polres Sergai, Kompol Azhari, S.E. 

Kegiatan turut dihadiri, Para pejabat utama (PJU) Polres Sergai, dan seluruh personil yang terlibat dalam pengamanan Operasi Mantap Praja Tahun 2024. |||01-TS/.

Posting Komentar

0 Komentar