Update

8/recent/ticker-posts

Polsek Indrapura Pastikan Kenyamanan Ibadah Minggu


KORANKITA.ONLINE, [Batubara-Sumut]– Personil Polsek Indrapura Polres Batu Bara Bripka M. Hasibuan, bersama Bripka Wahyu Danandoyo melaksanakan pengamanan Ibadah Minggu di Gereja HKBP Tanah Rendah, Kecamatan Air Putih, Batu Bara, Sumatera Utara, Minggu (08/0o/24) Pukul.10.00 Wib.

Giat pengamanan dilaksanakan guna memberikan rasa nyaman bagi jemaat yang sedang melaksanakan Ibadah Minggu.

Kapolsek Indrapura AKP Reynold Silalahi, S.H mengatakan, kepolisian akan hadir ditengah-tengah masyarakat, demikian juga dalam memberikan keamanan dalam melaksanakan Ibadah Minggu.

Selain memberikan pengamanan, personil juga menghimbau jemaat untuk bersama-sama menjaga kondusifitas Kamtibmas, “Selama berlangsungnya giat tersebut, situasi dalam keadaan aman dan kondusif”, Ucapnya mengakhiri. @wek70.

Posting Komentar

0 Komentar